Author Topic: KANISIUS: Botani Farmasi -Endang Kartini Ariati Murwani dan Siti Jazimah Iswarin  (Read 1672 times)

Offlinesongyou

Hero Member


ESTETIKA : Pengantar, Sejarah dan Konsep
Endang Kartini Ariati Murwani dan Siti Jazimah Iswarin


Buku "Botani Farmasi" ini memuat tinjauan morfologi dan anatomi dari beberapa tumbuhan tanaman obat yang tumbuh di wilayah Indonesia. Buku ini mengulas contoh-contoh tumbuhan yang sudah dikenal penduduk Indonesia, sehingga pembaca dapat mengecek dengan mudah dalam mempelajarinya. Mahasiswa dapat mengembangkan secara langsung untuk meyakinkan dirinya tentang kebenaran tanaman yang dipakai sebagai contoh. Buku ini dapat digunakan khususnya oleh mahasiswa farmasi, tetapi tidak menutup kemungkinan untuk digunakan oleh mahasiswa Biologi, Pertanian, atau Kedokteran serta masyarakat luas yang ingin menambah pengetahuan.

Seiring dengan semangat Back to Nature kita perlu mempelajari kekayaan alam yang kita punyai supaya menumbuhkan rasa cinta dan ingin melestarikan tumbuhan obat yang ada di Indonesia. Secara lengkap buku ini membahas:
- Morfologi Tumbuhan Obat
- Anatomi Tumbuhan Obat
- Taksonomi Tumbuhan Obat
- Pembuatan Simplisia
- Cara Identifikasi Tumbuhan Obat
- Khasiat Bahan Alam



Download Bukunya di sini


Aplikasi TOKO BUKU tersedia untuk iOS,Android,dan Windows