Author Topic: Tabloid Motor Plus 802  (Read 8735 times)

OfflineAngelina

Hero Member

Tabloid Motor Plus 802
| July 17, 2014, 02:09:29 PM



Beberapa tahun lalu, tren motor listrik di Indonesia diawali dengan serbuan motor listrik asal China dan Taiwan. Rata-rata dimensi dan kapasitas motornya kecil, karena disamakan dengan sepeda. Merek yang beredar antara lain Molis dan Emoto. Tren terus berkembang setelah PT Mitra Lestari Motorindo atau Mitra2000 meluncurkan motor listrik beberapa tahun lalu. Model dan teknologinya yang lebih canggih, di bawah brand TDR. Menurut Teddy Hartono, CEO TDR International, akan memproduksi motor listrik di Indonesia. Harus ada keberanian dan tekad pemerintah mendukung penyediaan sarana dan prasaran. Termasuk lokasi pengecasan yang mirip SPBU BBM.

Tabloid Motor Plus 802 (9-15 Juli 2014) kini sudah tersedia di iPad/iPhone/iPod Touch melalui aplikasi Tabloid MotorPlus. Silahkan kunjungi http://MotorPlus.Mahoni.Com untuk info selengkapnya.
Mahoni.com, A Mobile Application Developer