Author Topic: Majalah NAKITA No. 806  (Read 2263 times)

OfflineAngelina

Hero Member

Majalah NAKITA No. 806
| September 12, 2014, 01:38:53 PM



Kegemaran anak sekarang berbeda dari saat kita kecil dahulu. Jika dahulu kita lebih sering beraktivitas motorik kala bermain, anak sekarang lebih suka duduk atau tiduran sambil menikmati game atau nonton video streaming dari gadget-nya. Permainan atau video yang bisa mereka nikmati di gadget, sepertinya jauh lebih menarik dibandingkan dengan permainan tradisional yang sering kita mainkan dahulu. Contohnya Maya, jika tak dibujuk, gadis cilik 6 tahun itu akan terus-menerus menyaksikan video streaming film ?Marsha and The Bear? dari ponsel mamanya. Apalagi ia bisa memilih dengan bebas episode mana pun yang ia inginkan karena tersedia begitu banyak video streaming-nya. Aktivitas pasif seperti ini sebaiknya segera diseimbangkan. Maksudnya, anak boleh memainkan dan menikmati gadget, tetapi harus diatur waktunya. Sebaiknya tidak terlalu lama karena anak harus lebih banyak bergerak. Mengapa harus banyak bergerak?

Majalah NAKITA No. 806 (10 - 16 Sept 2014) sudah tersedia di Aplikasi Majalah Indonesia.

Download di http://MajalahI.id


         
Mahoni.com, A Mobile Application Developer