Mahoni.com : Mobile Solution and Digital Marketing Expert

Indonesian Language Applications => Majalah Indonesia => Topic started by: songyou on October 06, 2017, 05:00:51 PM

Title: Home Living Oktober 2017 - Edisi 93
Post by: songyou on October 06, 2017, 05:00:51 PM
(http://mhnmi17.com/newsstand/home_living/item/home_living.2017.93_a.jpg)

Edisi 93 | Oktober 2017 - Home Living

Akhir bulan September lalu, sebuah pameran tentang dapur, "Kitchen + Bathroom", digelar di Jakarta. Dalam industri desain dan arsitektur, dapur memiliki peran penting. Seorang desainer interior mengatakan bahwa belanja sebuah dapur bisa melebihi sebuah living room yang selama ini dianggap sebagai jantung rumah. Dapur kini bukan lagi tempat memasak (saja). Di dalamnya kita biasa melakukan apa saja yang berhubungan dengan memasak (makan, menyimpan makanan) atau yang sama sekali tak berhubungan (bekerja dengan laptop, belajar, berdiskusi bersama anggota keluarga, menerima tamu). Dapur telah berubah menjadi jantung dari sebuah rumah.Perkembangan desain dapur memang meroket dalam beberapa dekade terakhir. Karenanya, Majalah Home Living edisi bulan ini mengupas detail soal evolusi dapur dari tahun ke tahun dalam sebuah tulisan sendiri. Bagaimana dapur telah berubah fungsi dan posisi di mana perubahan tersebut turut mengubah pola makan dan cara kita menyajikan makanan.


Download majalahnya di sini (http://majalah.id/majalah/id/edisi-93-oktober-2017-home-living)


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows
(http://mahoni.com/forum/badge/appstore_200.png) (http://majalah.id) (http://mahoni.com/forum/badge/playstore_200.png) (http://majalah.id) (http://mahoni.com/forum/badge/windows_200.png) (http://majalah.id)