Author Topic: GARUDHA WACA : Kontroversi Ahmadiyah - KH Mohammad Sholikhin  (Read 3409 times)

Offlinesongyou

Hero Member


Kontroversi Ahmadiyah
KH Mohammad Sholikhin


Sejak Juni 2005, Ahmadiyah banyak menuai gempuran dan serangan fisik di berbagai tempat di Indonesia, beberapa markas besarnya dihancurkan massa. Kerasnya aksi serta reaksi yang muncul adalah karena kesaling tidak pahaman di antara berbagai aliran Islam yang ada, dan perasaan memperebutkan kelompok siapa yang paling benar. MUI juga menjatuhkan vonis Ahmadiyah sebagai aliran sesat, dan berada di luar Islam, walaupun faktanya mereka adalah kelompok yang bersyahadat, berpedoman pada kitab Al-Qur'an dan Sunnah Nabi Muhammad SAW.

Banyak hal baru yang akan dapat diperoleh pembaca dari buku ini, tentang berbagai keyakinan keagamaan, praktek keagamaan (fiqh), dan berbagai dimensi keagamaan, yang memang, tentu saja sangat berbeda dengan berbagai aliran dan organisasi besar Islam di Indonesia. Justru informasi yang digali dari kalangan Ahmadiyah sendiri, yang dilakukan oleh orang luar (penulis adalah seorang nahdliyin), akan menjadi berharga sebagai informasi mengenai seluk-beluk gerakan Ahmadiyah.


Download Bukunya di sini


Aplikasi TOKO BUKU tersedia untuk iOS,Android,dan Windows

« Last Edit: March 26, 2018, 01:03:21 PM by songyou »