Author Topic: Panduan Wudhu Tayamum Untuk Melaksanakan Ibadah Shalat Sesuai Syariah Islam  (Read 3473 times)

Offlinesongyou

Hero Member


Panduan Wudhu Tayamum Untuk Melaksanakan Ibadah Shalat Sesuai Syariah Islam
Muhammad Vandestra



Islam adalah agama samawi, agama yang bertuhan satu yaitu Allah SWT. Sebagai umat Islam, kita harus paham bagaimana cara bersuci atau menyucikan diri, dengan berwudhu atau bertayamum sebagai pengganti wudhu misalnya. Wudhu merupakan suatu syarat sah sholat, baik shalat fardhu ataupun Shalat Sunnah. Wudhu adalah syarat sah yang harus dikerjaan semua orang sebelum sholat. Dan ketika seseorang hendak sholat namun ia tidak menjalankan syarat ini, maka sholat yang ia kerjakan sifatnya tidak sah.

Wudhu adalah membersihkan bagian badan tertentu dari hadast kecil dengan menggunakan air. Namun bagaimanakah jika tidak ada air untuk bersuci atau berwudhu sebelum melaksanakan sholat? Allah SWT adalah maha pengasih lagi maha penyayang. Allah SWT telah mengatur segala sesuatu yang ada di bumi, mengatur segala sesuatu apa yang harus terjadi dan apa yang tidak akan terjadi. Allah SWT telah memberikan batasan tentang apa yang boleh dikerjakan dan tidak boleh dikerjakan misalnya seperti berwudhu. Allah SWT memperbolehkan manusia bersuci dengan selain dengan air, yaitu dengan cara bertayamum. Buku ini dibuat oleh penulis untuk memberikan pengetahuan bertayamum yang diperbolehkan sebagai pengganti wudhu ketika tidak ada air, dan tata cara bertayamum yang benar.



Download Bukunya di sini


Aplikasi TOKO BUKU tersedia untuk iOS,Android,dan Windows