Author Topic: Otomotif Edisi No. 29 / XXVI  (Read 2150 times)

Offlinesongyou

Hero Member

Otomotif Edisi No. 29 / XXVI
| December 09, 2016, 03:12:13 PM

No. 29 / XXVI - Otomotif

Rabu (30/11) di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) meluncurkan Versys-X 250, sesuai namanya yang masuk keluarga Versys, motor ini merupakan besutan yang diposisikan untuk penggemar turing. Motor ini dipasarkan dalam 2 tipe, yaitu Versys-X 250 dan Versys-X 250 Tourer. "Yang Versys-X 250 atau yang standar untuk daily use, sedang yang Versys-X 250 Tourer bagi yang suka turing, makanya pakai aksesori penunjang turing," terang Aliong, Section Head Sales PT KMI. Apa saja aksesori yang dipakai versi Tourer? Paling jelas ada pannier atau boks di kanan kiri bodi belakang. Lalu ada engine guard yang membuat tampilan jadi lebih gagah. Engine guard ini juga jadi dudukan fog lamp LED, yang saklarnya berada di sebelah kanan spidometer. Sedang di kiri spidometer ada power outlet DC 12 volt, Penasaran dong dengan impresi pertama dengan motor yang didatangkan secara CBU dari Thailand ini? Yuk kita ulas pada majalah Otomotif edisi kali ini.


Download majalahnya di sini


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows