Author Topic: Pedoman Penafsiran Alkitab - Surat Yudas dan Surat Petrus yang Kedua  (Read 3455 times)

Offlinesaras008

Hero Member



Pedoman Penafsiran Alkitab : Surat Yudas dan Surat Petrus yang Kedua

Surat Petrus yang Kedua mempunyai tujuan yang mirip dengan Surat Yudas. Kedua surat ini ditulis kepada orang orang percaya, yang berada di antara orang-orang yang mengajarkan ajaran yang salah. Surat Petrus yang kedua mempunyai ciri khas, yaitu merupakan surat wasiat yang biasanya berisi pesan tertentu. Surat 2 Petrus ditulis dengan kalimat kalimat yang panjang dan susunan yang rumit sedangkan Surat Yudas memakai susunan yang lebih sederhana. Namun susunanya tidak mengurangi kelancaran bahasa dan makna kiasan. Dengan adanya Pedamona Penafsiran ini pengarang berharapa buku ini dapat menolong para penerjemah menyelesaikan tugas mereka untuk memahami dan menerjemahkan surat-surat ini menjadi lebih mudah dan menyenangkan.

Buku ini telah tersedia di aplikasi Alkitab LAI, download disini



Aplikasi ALKITAB LAI tersedia untuk iOS, Android, dan Windows