Author Topic: Edisi 06 / 2016 - InfoKomputer  (Read 1923 times)

Offlinesaras008

Hero Member

Edisi 06 / 2016 - InfoKomputer
| June 02, 2016, 01:23:50 PM


Edisi 06 / 2016 - InfoKomputer


Intel 4004 merupakan CPU (central processing unit) empat bit yang dirilis Intel Corporation pada tahun 1971. Chip ini merupakan prosesor mikro pertama yang dibuat untuk tujuan komersial oleh Intel. Desain chip ini dimulai pada tahun 1970, saat Federico Faggin bergabung dengan Intel. Chip 4004 merupakan CPU monolithics pertama yang sepenuhnya terintegrasi dalam sebuah kemasan tunggal. Integrasi dalam sirkuit ini dimungkinkan berkat penggunaan teknologi gerbang silikon, yang tergolong mutakhir di masa itu. Teknologi ini memungkinkan digandakannya jumlah transistor logic dalam IC dan peningkatan kecepatan sebesar lima kalinya dibandingkan teknologi sebelumnya.

Download majalahnya di sini



Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows