Author Topic: Kuasa Doa Edisi Februari 2017  (Read 1729 times)

Offlinesongyou

Hero Member

Kuasa Doa Edisi Februari 2017
| January 30, 2017, 04:30:34 PM

Februari 2017 - Kuasa Doa

Ada berbagai interpretasi mengenai makna perayaan imlek. Pertama,ada interpretasi syukur. Sebagai orang beriman, kita harus bersyukur dan berterima kasih kepada Tuhan atas segala rahmat yang Tuhan berikan selama tahun yang telah lalu. Kedua, sebagai orang beriman kita masih memohon kerendahan hati, minta kepada Tuhan untuk rahmat Allah yang akan datang. Dan ketiga, perayaan syukur seperti ini berefek pada kehidupan sosial bersama yang diwujudkan dalam hubungan dengan yang lain, saling memaafkan, saling mengunjungi,makan bersama dan mempererat keakraban keluarga. Lalu, bagaimanakah nilai-nilai yang terkandung dalam perayaan Tahun Baru Imlek bisa dikawinkan dengan nilai dasar Kabar Baik Yesus Kristus? Bagaimanakah nilai-nilai itu bisa mendapat tempat dalam Gereja kita? Simak ulasan artikel "Imlek Masuk Gereja" hanya pada majalah bulanan rohani "Kuasa Doa" edisi bulan ini.


Download majalahnya di sini


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows