Author Topic: Otomotif Edisi No. 37 / XXVI  (Read 1895 times)

Offlinesongyou

Hero Member

Otomotif Edisi No. 37 / XXVI
| February 03, 2017, 03:19:14 PM

No. 37 / XXVI - Otomotif

Pertarungan Cagub-Cawagub Jakarta ramai jadi perbincangan seru, bahkan setara dengan pemilihan Presiden. Nah, yang utama bukan soal pertarungan politik semata, tapi apa saja program yang diajukan masing-masing pasangan calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta periode 2017-2022. Terutama solusinya menangani kemacetan yang menjadi momok kota Jakarta, karena sebuah kota dikatakan maju tak terlepas dari kondisi lalu lintas dan keberpihakan terhadap transportasi massal. Jadi sebaiknya semua gagasan harus realistis untuk bisa diwujudkan, sehingga jangan cuma umbar janji. Nah, dari sudut pandang dunia otomotif tentunya didambakan adanya keberpihakan aturan, baik dari segi lalu lintas maupun regulasi yang lebih luas lagi. Alhasil jangan anggap sepele, sebab mayoritas penduduk Jakarta masih mengandalkan kendaraan roda dua dan roda empat sebagai sarana transportasi efektif. Yuk simak laporan program masing-masing Paslon Pilkada DKI Jakarta, yang dirangkum dari hasil Debat publik 2 serta wawancara langsung OTOMOTIF hanya di majalah edisi minggu ini.


Download majalahnya di sini


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows