Author Topic: InfoKomputer Edisi 03 / 2017  (Read 1722 times)

Offlinesongyou

Hero Member

InfoKomputer Edisi 03 / 2017
| March 02, 2017, 12:20:09 PM

Edisi Maret / 2017 - InfoKomputer

Hoax yang dalam bahasa Inggris sebagai kata benda menurut kamus online Merriam-Webster berarti 'sebuah tindakan yang ditujukan untuk menipu atau membuat percaya akan sesuatu yang tidak benar', bukanlah merupakan sesuatu yang baru. Hoax ini sudah ada sejak lama. Seiring makin menyebar dan terjangkaunya akses internet yang diikuti dengan makin banyaknya penduduk dunia yang memanfaatkannya, para penyebar hoax seperti mendapatkan "senjata" baru. Apalagi tak sedikit dari pengguna internet ini yang keranjingan media sosial. Pembuat hoax bisa dengan mudah menyebarkan hoax-nya. Selain tersedianya jalur penyebaran yang lebih mudah, karakter dari pihak-pihak yang disasar tentunya juga berpengaruh. Meski hoax banyak bertebaran, bila orang-orang yang menjadi sasaran tidak percaya akan hoax tersebut, efeknya tentu minimal. Hal ini pun pada akhirnya bisa menekan peredaran hoax itu sendiri.


Download majalahnya di sini


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows