Author Topic: Tempo Edisi 02 - 08 Oktober 2017  (Read 1796 times)

Offlinesongyou

Hero Member

Tempo Edisi 02 - 08 Oktober 2017
| October 03, 2017, 04:40:40 PM

02 - 08 Oktober 2017 -- Tempo

Panglima Tentara Nasional Indonesia Jenderal Gatot Nurmantyo mengeluarkan pernyataan kontroversial dengan menyebut adanya pemesanan 5.000 pucuk senjata oleh institusi nonmiliter. Dalam pernyataannya di hadapan para purnawirawan TNI, Gatot menyatakan siap melawan pihak yang mengatasnamakan Presiden Joko Widodo untuk memesan senjata tersebut. Pernyataan Gatot itu membuat dia dicap tengah berpolitik. Bukan kali ini saja ucapan Gatot menimbulkan pro-kontra. Sebelumnya, dia mewajibkan semua tentara menonton film tentang pemberontakan G-30-S/PKI. Pernyataan jenderal yang kontroversial dan bernada ancaman bukan baru kali ini muncul. Majalah Tempo edisi 22 Januari 1972 mengulas sepak terjang Panglima Komando Pemulihan Keamanan dan Ketertiban (Kopkamtib) Jenderal Sumitro. Dalam artikel berjudul "Dari Sumitro, Dengan Peringatan & Harapan", Sumitro melarang mahasiswa berunjuk rasa soal pembangunan Taman Mini Indonesia Indah yang merupakan gagasan Ibu Negara Tien Soeharto.


Download Majalahnya di sini


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows