Author Topic: Majalah HIDUP Vol 28 (15 Juli 2018)  (Read 2374 times)

Offlinesongyou

Hero Member

Majalah HIDUP Vol 28 (15 Juli 2018)
| July 20, 2018, 01:30:34 PM

Volume 28 (15 Juli 2018) - Hidup

Kini, dunia berubah drastis. Sebelum Rusia sekarang, dulu kita kenal Uni Soviet dengan ideologi komunismenya. Presiden Uni Soviet Mikhail Gorbachev yang meniupkan semangat glasnost (keterbukaan) dan perestroika (restrukturisasi ekonomi dan politik) telah membawa perubahan yang tak terbayangkan.

Negara adidaya ini terpecah menjadi banyak negara. Rusia salah satunya. Masyarakat menghirup angin kebebasan dan kemerdekaan. Dari sisi keagamaan, masyarakat tak lagi hanya memeluk Gereja Ortodoks Rusia. Umat Katolik Roma pun telah tumbuh dan berkembang di negara tuan rumah Piala Dunia 2018 itu. Saat ini, bahkan sejumlah misionaris dari Indonesia berkarya di Rusia. Karena itu, semangat komunikasi yang dikedepankan Paus Fransiskus dan Patriark Kirill kita sambut gembira. Kita berharap, komunikasi antar kedua pemimpin -- pemimpin-pemimpin Gereja-gereja lainnya-- akan mewarnai peziarahan para pengikut Kristus di masa yang akan datang.


Download Majalahnya di sini


Aplikasi MAJALAH INDONESIA tersedia untuk iOS,Android,dan Windows